Selasa, 29 November 2011

koresponden

2. Korespondensi Satu-satu

Pengertian Koresponsi satu-satu
Contoh :
Perhatikan diagram panah dibawah ini!




Himpunan P dikatakan berkoresponsi satu-satu dengan himpunan Q jika setiap anggota P dipasangkan dengan satu anggota himpunan Q, dan setiap anggota Q dipasangkan dengan satu anggota himpunan P
Dengan demikian, pada korespondensi satu-satu dari himpunan P ke himpunan Q, banyak anggota himpunan P dan himpunan Q haruslah "sama"

Banyak Korespondensi Satu-satu
Jika n(P) = n(Q) = n, maka banyak semua korespondensi satu-satu yang mungkin antara himpunan P dan himpunan Q adalah:

n × (n – 1) × (n – 2) × … × 3 × 2 × 1

atau

1 × 2 × 3 × … × (n – 2) × (n – 1) × n

Contoh:

n(P) = n(Q) = 4

maka banyak korespondensi satu-satu yang mungkin 4 × 3 × 2 × 1 = 244

Tidak ada komentar:

Posting Komentar